Pesantren Modren Adnan Hangus Terbakar

Loading

Medan – Tampak terlihat petugas P2k berusaha memadamkan Api yang membakar sebuah Aula Sekolah dan Ruang Kelas TK Yayasan Pesantren Modern Adnan di Jln. Pesantren No.13 Lingk. VI, Kel Sei SiKambing B Kec. Medan Sunggal, 10 November 2019, pukul 10:00 wib.

Pada kebakaran ini objek yang terbakar diperkirakan mengalami kerusakan dengan persentase yang terbakar ±30 %.

Manager Pusdalops-PB/Sekretaris BPBD Kota Medan Drs. Nurly menyampaikan kepada awak media mengatakan Korban Jiwa NIHIL, ucapnya

Penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan. Api dapat di padamkan oleh P2K Kota Medan pada pukul 10.55 Wib, tutupnya. (Bnews – Dodi)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous post TIM DAYUNG YONIF 8 MAR HARIMAU PUTIH MENJUARAI EVENT SOLU BOLON SAMOSIR DRAGON BOAT 2019
Next post SI BUBI Karya Insan Jurnalis Raih Juara 3 Dalam Perlombaan Maskot KPU Binjai